Jumat, 07 Januari 2011

Berpetualang Yukkk




Bicara masalah pertualangan!!!!, Aq suka bangat dengan yang namaya "adventure". ga tau kenapa bermain dan bersahabat dengan alam itu menyenangkan.
Aq pernah beberapa kali mendaki gunung dan bukit, kata Orang digunung itu seram dan banyak penghuninya. Awalnya sich takut juga tapi karna rasa sayang dan keinginan ku yang kuat untuk bersahabat dengan alam akhirnya aq naik juga bersama teman-teman kampusku. Pertama kali naik gunung waktu aq semester 3 kuliah di politeknik Universitas Andalas. dan Gunung pertama yang kami naiki adalah Gunung Marapi yang ada di Koto Baru. Koto Baru berbatasan dengan Padang Panjang dan Bukit tinggi.
Melihat keindahan alam aku sejenak dapat melupakan permasalahan ku. Mmmmm Teman-teman tau ga di puncak gunung merapi itu ada lagi puncak yang namanya "puncak merpati" Berada di te,pat yang tertinggi disumatera barat membuat ku bangga. karana disana aku dapat melihat keindahan kota bukittinggi dari ketinggian.
Menikmati alam bersama teman-teman, makan bersama,jalan bersama dan istirahat bersama bahkan memitik bunga adelwase pun bersama membuat pengalaman dalam berpetualangan semakin menarik. Mo liat Photo2 aq kan,,,,,


Gunung-gunung aku sudah beberapa kali berprtualanan disana. Banyak tata cara n kesopanan yang harus kita pelajari untuk mendaji pecinta alam yang baik. yang pasti niatkan dihati tujuan untuk mendaki tersebut bukan untuk senang2 tapi untuk mencintai alam. Masing-masing puncak dari setiap gunung berbeda2. Gunung merapi puncaknya seperti lapangan bola sementara gunung singgalan yang berada didepan gunung merapai tidak memiliki puncak tetapi memiliki telaga biru yang indah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar